Nasehat Imam Al-Ghazaly
Siapa yang duduk dengan 6 kelompok orang ini Allah akan menambahkan 6 hal kepadanya.
- Barang siapa yang duduk dengan orang kaya,
Allah akan menambahkan cinta kepada dunia dan semangat untuk mendapatkan dunia. - Barangsiapa yang duduk bersama orang miskin,
Allah akan menambah perasaan syukur dan ridha atas pemberian Allah. - Barangsiapa yang duduk bersama para pemimpin/raja,
Allah akan menambahkan perasaan sombong dan kasar pada hatinya. - Barangsiapa yang duduk bersama para wanita,
Allah akan menambah kejahilan dan shahwat kepadanya. - Barangsiapa yang duduk dengan anak-anak kecil,
Allah akan menambah lalai dan sunda gurau. - Barangsiapa yang duduk dengan orang fasiq,
Allah akan menambah keinginan berbuat dosa dan selalu bermaksiat dan menunda taubat.
Ternyata Ada Benarnya Nasehat Imam Ghazaly Ini.
Reviewed by eL-Faqir iL-Allah
on
09.36.00
Rating:

Tidak ada komentar: